Selasa, 24 Maret 2009

LES KEYBOARD TERCEPAT (BEBAS USIA)

METODE EFEKTIF BELAJAR MANDIRI YANG DITERAPKAN
-

1.Mengenal anatomi alat musik keyboard dan posisi nada-nada pada alat musik tsb
-

2.Pemahaman tangga nada diatonis dan khromatis dalam notasi angka dan notasi
balok (memberantas buta huruf not balok dengan cara tercepat)
-

3.Praktek tehnik memainkan keyboard yang dimulai dengan memainkan lagu
-lagu sederhana berirama indah
-
-
KEMAMPUAN YANG DICAPAI:
-

1.Siswa akan mencapai kemampuan standard setelah mengikuti latihan sebanyak 4 -
12 kali pertemuan
-
2.Siswa yang memiliki motivasi tinggi dan rajin berlatih di rumah, akan bisa
mencapai kemampuan melebihi daripada yang diajarkan
-
-
BUKU-BUKU PENUNJANG
-

1.Buku "Tehnik tercepat belajar bermain keyboard" (oleh: Thursan Hakim)
-

2.Buku "Kumpulan lagu group legendaris dalam permainan keyboard (oleh: Thursan Hakim)
-

3.Lagu-lagu dangdut populer dalam permainan keyboard (Oleh: Thursan Hakim)
-

-
NB: Buku-buku tsb tersedia di toko buku Gramedia di seluruh Indonesia
-
-
INFO LEBIH LANJUT:
-

Contact: (021) 5720147 - 9417 9718 - 0856 9727 4991 (Bp.Thursan-H)
-

Alamat: Jl.Benhil IX / 5, Jakarta 10210